Julia Perez Ultah, Ruben Onsu Berharap Didatangi di Mimpi

Julia Perez Ultah, Ruben Onsu Berharap Didatangi di Mimpi - Sahabat yang berbahagia, kali ini Kejar Tayang akan memberikan informasi penting , viral dan terupdate dengan judul Julia Perez Ultah, Ruben Onsu Berharap Didatangi di Mimpi yang telah kami analisa dan cari persiapkan dengan matang untuk anda baca semua. Semoga imformasi yang kami sajikan mengenai Artikel Berita Artis, yang kami tulis ini dapat anda menjadikan kita semua manusia yang berilmu dan barokah bagi semuanya.

Judul : Julia Perez Ultah, Ruben Onsu Berharap Didatangi di Mimpi
link : Julia Perez Ultah, Ruben Onsu Berharap Didatangi di Mimpi

Kejar Tayang |

Liputan6.com, Jakarta - Kepergian Julia Perez untuk selama-lamanya begitu menyesakkan hati seorang Ruben Onsu. Kesedihannya semakin menjadi tatkala hari ulang tahun Jupe tiba pada hari ini, Sabtu (15/7/2017).

 Julia Perez saat merayakan acara Ulang Tahun Julia ke-36 di kawasan Ancol, Jakarta, Jumat (15/7). (Liputan6.com/Herman Zakharia)

Jika masih hidup, hari ini Julia Perez berusia 37 tahun. Ruben Onsu masih ingat betul kebiasaan sahabatnya itu ketika berulang tahun.

Pelantun "Belah Duren" itu selalu minta dibelikan kue ulang tahun. Presenter berusia 33 tahun itu sejatinya sudah mempersiapkan kejutan untuk Jupe sejak jauh-jauh hari.

Sayangnya, tahun ini semua ceritanya telah berubah. Julia Perez kini telah berada di tempat yang berbeda. Meski begitu, Ruben Onsu tidak ingin mengubah kebiasaan itu.

 Ruben Onsu peringati ulang tahun Julia Perez.

Bersama sang istri, Sarwendah, tahun ini Ruben mempersembahkan sebuah kue ulang tahun kecil warna biru dengan bunga-bunga cantik dan sebuah lilin untuk Julia Perez.

"Kue ultah untuk sahabat... sebenernya untuk tahun ini saya sudah siap kan rencana surprise dari jauh2 hari tp Tuhan punya rencana indah untuk nya, selamat ulang tahun sayang, selamat jalan sayang, skrg dunia kita memang beda, tp persahabatan kita selalu gw taruh di hati yg paling dalam," ungkapnya.

Ruben Onsu mengaku tak kuasa menahan tangis mengenang sosok Julia Perez dan segala bentuk perhatiannya. "biasa lo kalau gw nangis kayak gini, lo selalu bilang " Jangan nangis ruben please demi gw, gimana kalau gak ada gw lo harus bisa lebih kuat lagi," kenang Ruben.

 Jessica Iskandar, Ruben Onsu dan Sarwendah menjenguk Julia Perez [foto: http://ift.tt/2pQcD1Q]

Saking rindunya, Ruben bahkan berharap dirinya bisa bertemu dengan Julia Perez walaupun hanya lewat mimpi. "Please dateng di mimpi dong, kangennnnnn banget banget," ungkap ayah satu anak itu.

Julia Perez meninggal dunia pada 10 Juni 2017 lalu usai berjuang melawan kanker serviks. Dan Ruben Onsu adalah salah seorang sahabat yang rutin menjenguk Jupe selama berada di rumah sakit.

Saksikan video menarik di bawah ini:

Let's block ads! (Why?)


Cukup Sekian Informasi Tentang Julia Perez Ultah, Ruben Onsu Berharap Didatangi di Mimpi

Sekianlah artikel Julia Perez Ultah, Ruben Onsu Berharap Didatangi di Mimpi kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Julia Perez Ultah, Ruben Onsu Berharap Didatangi di Mimpi dengan alamat link https://kejartayang11.blogspot.com/2017/07/julia-perez-ultah-ruben-onsu-berharap.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :