6 Film Korea Super Romantis Ini Wajib Ditonton Penggemar K-Drama

6 Film Korea Super Romantis Ini Wajib Ditonton Penggemar K-Drama - Sahabat yang berbahagia, kali ini Kejar Tayang akan memberikan informasi penting , viral dan terupdate dengan judul 6 Film Korea Super Romantis Ini Wajib Ditonton Penggemar K-Drama yang telah kami analisa dan cari persiapkan dengan matang untuk anda baca semua. Semoga imformasi yang kami sajikan mengenai Artikel Berita Artis, yang kami tulis ini dapat anda menjadikan kita semua manusia yang berilmu dan barokah bagi semuanya.

Judul : 6 Film Korea Super Romantis Ini Wajib Ditonton Penggemar K-Drama
link : 6 Film Korea Super Romantis Ini Wajib Ditonton Penggemar K-Drama

Kejar Tayang |

Liputan6.com, Jakarta Serial drama dan film Korea kini sangat digandrungi oleh berbagai kalangan. Tak hanya di Korea Selatan, sinema dari Negeri Ginseng ini juga digemari secara global, termasuk di Indonesia.

Bicara soal drama Korea, genre romansa memang cukup mendominasi. Bukan hal yang mengherankan, karena produk dalam genre ini kerap mendulang popularitas yang luar biasa. Lihat saja Descendants of The Sun yang diperankan oleh Song-Song Couple dan Goblin yang kian meroketkan nama Gong Yoo.

Tak hanya serial televisi, film Korea Selatan juga patut untuk dilirik. Para produser film Korea telah merilis begitu banyak film berkualitas sepanjang tahun.

Dilansir dari Koreaboo (10/8/2017), berikut adalah beberapa film Korea super romantis yang pastinya dapat membuat jantung para pecinta K-Drama berdegup kencang.

Simak juga video menarik berikut ini:

The Classic (2003)

Film ini menceritakan kisah cinta yang serupa dialami oleh seorang ibu dan anak perempuannya. Sebagian besar kisah cinta ibunya diceritakan melalui kilas balik saat ia masih muda, yang ternyata sangatlah mirip dengan yang dialami oleh anak perempuannya di masa kini. Film ini merupakan salah satu film melodrama romantis yang sangat populer di Korea. Film ini dibintangi oleh Son Ye Jin dan Jo In Sung.

A Moment To Remember (2004)

Film ini berdasarkan drama Jepang tahun 2001 berjudul Pure Soul. Mengisahkan cerita cinta yang pilu ketika Chul Soo, yang diperankan oleh Jung Woo Sung, harus menghadapi cobaan di mana kekasihnya, yang diperankan oleh Son Ye Jin, didiagnosis dengan penyakit Alzheimer di usia muda.

A Werewolf Boy (2012)

Film percintaan fantasi di mana seorang gadis remaja yang cantik (Park Bo Young) dikirim ke rumah di pedesaan untuk kesehatannya. Di sana dia bertemu dengan anak laki-laki (Song Joong Ki) yang dianggap yatim piatu di dalam ruang terkunci di gudang. Namun, ada sesuatu dalam diri anak laki-laki ini.

Architecture 101 (2012)

Architecture 101 menceritakan kisah cinta melankolis antara karakter utama yang diperankan oleh Uhm Tae Woong dan Han Ga In dan menuai kesuksesan di box office Korea Selatan.

Ini adalah sebuah film tentang dua mantan kekasih yang mengenang cinta dan patah hati mereka saat membangun proyek impian Ga In. Miss A Suzy juga turut berperan dalam film ini.

An Ode To My Father (2015)

Dibintangi oleh Hwang Jung Min dan Kim Yunjin, film ini menggambarkan sejarah Korea modern dari tahun 1950 sampai sekarang melalui kehidupan seorang pria biasa. Ini adalah cerita tentang cinta pertama yang diuji oleh perubahan zaman setelah Perang Korea. An Ode To My Father merupakan film pertama yang penjualannya berhasil mencapai angka 10 juta tiket sejak Haeundae pada 2009.

Pure Love / Unforgettable (2016)

Pure Love adalah film tentang cinta dan pertemanan seperti yang diceritakan melalui surat yang dibacakan di acara live radio 23 tahun kemudian. Film ini menampilkan pemeran bintang termasuk D.O EXO, Kim So Hyun, Yeon Jun Suk, David Lee, dan Joo Da Young.

Let's block ads! (Why?)


Cukup Sekian Informasi Tentang 6 Film Korea Super Romantis Ini Wajib Ditonton Penggemar K-Drama

Sekianlah artikel 6 Film Korea Super Romantis Ini Wajib Ditonton Penggemar K-Drama kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel 6 Film Korea Super Romantis Ini Wajib Ditonton Penggemar K-Drama dengan alamat link https://kejartayang11.blogspot.com/2017/08/6-film-korea-super-romantis-ini-wajib.html

Subscribe to receive free email updates: