Cantik-Cantik, Isyana Sarasvati Cuek Permalukan Diri Sendiri

Cantik-Cantik, Isyana Sarasvati Cuek Permalukan Diri Sendiri - Sahabat yang berbahagia, kali ini Kejar Tayang akan memberikan informasi penting , viral dan terupdate dengan judul Cantik-Cantik, Isyana Sarasvati Cuek Permalukan Diri Sendiri yang telah kami analisa dan cari persiapkan dengan matang untuk anda baca semua. Semoga imformasi yang kami sajikan mengenai Artikel Berita Artis, yang kami tulis ini dapat anda menjadikan kita semua manusia yang berilmu dan barokah bagi semuanya.

Judul : Cantik-Cantik, Isyana Sarasvati Cuek Permalukan Diri Sendiri
link : Cantik-Cantik, Isyana Sarasvati Cuek Permalukan Diri Sendiri

Kejar Tayang |

Liputan6.com, Jakarta - Bagi sebagian besar selebritas wanita Tanah Air, menjaga citra diri menjadi salah satu faktor penting selain wajah cantik. Namun hal itu tampaknya tidak berlaku bagi seorang Isyana Sarasvati.

 Isyana Sarasvati

Punya wajah cantik dan suara merdu bukan berarti ia tidak bisa menjadi dirinya sendiri. Pelantun "Keep Being You" itu bahkan tidak segan mempermalukan dirinya sendiri ke publik.

Seperti dalam video yang diunggahnya ke Instagram, Senin (21/8/2017). Isyana Sarasvati terlihat berlari dan melompat ke tengah lapangan yang cukup luas seperti seorang anak kecil.

Tapi, begitu sampai ke tengah lapangan, Isyana Sarasvati kehilangan keseimbangan hingga dirinya nyaris nyusruk ke tanah. Beruntung, sebelum wajahnya menyentuh tanah, Isyana berhasil menahan tubuhnya dan berusaha berdiri lagi.

"Ketika kamu hampir jatuh tapi kamu berusaha untuk tetap terlihat keren," tulisnya di keterangan video.

Alih-alih kasihan, para warganet justru menertawakan tingkah Isyana Sarasvati yang mereka anggap lucu. "Kok aku ngakak ya syan..hampura lah," ujar @nurantiz.

"Ini juara bgt asli bikin ngakak. Makasih isyana for making my day more beautiful. Hihi," tulis @nengdj.

"nyahahaha kelakuan masih tetep konyol ya syan," @tya_sulis29 mengomentari.

Simak Video Menarik di Bawah Ini:

Let's block ads! (Why?)


Cukup Sekian Informasi Tentang Cantik-Cantik, Isyana Sarasvati Cuek Permalukan Diri Sendiri

Sekianlah artikel Cantik-Cantik, Isyana Sarasvati Cuek Permalukan Diri Sendiri kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cantik-Cantik, Isyana Sarasvati Cuek Permalukan Diri Sendiri dengan alamat link https://kejartayang11.blogspot.com/2017/08/cantik-cantik-isyana-sarasvati-cuek.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :