Sound of 3, Konser Musik Electrical Forest Pertama di Indonesia

Sound of 3, Konser Musik Electrical Forest Pertama di Indonesia - Sahabat yang berbahagia, kali ini Kejar Tayang akan memberikan informasi penting , viral dan terupdate dengan judul Sound of 3, Konser Musik Electrical Forest Pertama di Indonesia yang telah kami analisa dan cari persiapkan dengan matang untuk anda baca semua. Semoga imformasi yang kami sajikan mengenai Artikel Berita Artis, yang kami tulis ini dapat anda menjadikan kita semua manusia yang berilmu dan barokah bagi semuanya.

Judul : Sound of 3, Konser Musik Electrical Forest Pertama di Indonesia
link : Sound of 3, Konser Musik Electrical Forest Pertama di Indonesia

Kejar Tayang |

Liputan6.com, Malang - Nonton konser di lapangan terbuka mungkin sudah biasa. Namun kali ini salah satu operator selular Tanah Air menyajikan konser musik dengan konsep yang berbeda yakni Electrical Forest (hutan menyala).

Inovasi terbaru konser musik ini dikemas seperti sebuah hutan yang penuh dengan tatanan lampu LED. Konsep ini diusung oleh konser bertajuk 'Sound of Tri' yang digelar di Lapangan Rampal, Malang, Jawa Timur, Sabtu, 12 Agustus 2017 sore ini.

Foto GAC launching album Stronger (Wimbarsana/bintang.com)

Menariknya lagi, Sound of Tri adalah konser pertama di Indonesia yang mengusung tema Electrical Forest.

"Electrical Forest adalah konsep yang belum pernah dilakukan di Indonesia. Kalau lapangan Rampal yang biasanya gersang dan panas, mendadak menjadi hutan yang penuh lampu warna warni," jelas Fahroni Arifin, selaku Head of Brand Communication Tri Indonesia ditemui di Lapangan Rampal, Malang, Sabtu (12/8/2017).

Konsep Electrical Forest ini salah satunya baru pernah digelar di Michigan, Amerika Serikat pada Juli 2017 lalu.

"Kita bawa konser Electrical Forest ini sebagai kenangan untuk anak-anak muda. Ibaratnya, mereka enggak harus ke luar negeri, di Indonesia juga bisa kok dan enggak kalah keren," sambung Dolly Susanto, Chief Commercial Officer Tri Indonesia.

Gadis Sampul 2016 (Nurwahyunan/bintang.com)

Tak hanya itu, konser ini juga menghadirkan kolaborasi sejumlah musisi papan atas kenamaan dari berbagai aliran. Seperti Kotak yang beraliran rock yang akan berkolaborasi dengan DJ Angger Dimas.

Atau Teza Sumendra yang beraliran R&B bakal berkolaborasi dengan DJ Winky Wiryawan. Selain mereka, konser Sound of Tri juga diramaikan oleh grup musik Soundwave dan GAC yang juga berbasis kolaborasi.

Simak video menarik di bawah ini:

Let's block ads! (Why?)


Cukup Sekian Informasi Tentang Sound of 3, Konser Musik Electrical Forest Pertama di Indonesia

Sekianlah artikel Sound of 3, Konser Musik Electrical Forest Pertama di Indonesia kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Sound of 3, Konser Musik Electrical Forest Pertama di Indonesia dengan alamat link https://kejartayang11.blogspot.com/2017/08/sound-of-3-konser-musik-electrical.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :