Donasi Penggemar di Ultah Song Joong Ki untuk Penderita Leukemia

Donasi Penggemar di Ultah Song Joong Ki untuk Penderita Leukemia - Sahabat yang berbahagia, kali ini Kejar Tayang akan memberikan informasi penting , viral dan terupdate dengan judul Donasi Penggemar di Ultah Song Joong Ki untuk Penderita Leukemia yang telah kami analisa dan cari persiapkan dengan matang untuk anda baca semua. Semoga imformasi yang kami sajikan mengenai Artikel Berita Artis, yang kami tulis ini dapat anda menjadikan kita semua manusia yang berilmu dan barokah bagi semuanya.

Judul : Donasi Penggemar di Ultah Song Joong Ki untuk Penderita Leukemia
link : Donasi Penggemar di Ultah Song Joong Ki untuk Penderita Leukemia

Kejar Tayang |

Liputan6.com, Seoul -Song Joong Ki merayakan ulang tahunnya yang ke 32 pada 19 September 2017. Ia memaknai hari spesialnya tersebut dengan cara yang sederhana, bersama kerabat dan keluarga dekat.

Sebagai hadiah untuk sang idola, para penggemar Song Joong Ki menggalang donasi untuk kalangan yang membutuhkan. Atas nama Song Joong Ki, penggemarnya memberi bantuan dana sebesar 19.8 juta won, atau setara dengan Rp 233 juta kepada anak-anak penderita leukemia.

Tersiar kabar, nama-nama seperti Park Bo Gum, Cha Tae Hyun, Lee Kwang Soo, Kim Ji Won, Jin Goo, dan Yoo Ah akan menjadi tamu undangan di pesta pernikahan Song Joong Ki dan Song Hye Kyo nantinya. (Instagram/songjoongkionly)

"Kami memberi dukungan kepada Song Joong Ki dengan cara donasi. Kami mendegar Song Joong Ki menaruh perhatian lebih kepada anak-anak penderita leukimia melalui Korea Childhood Leukemia Foundation sejak 2011," ujar perwakilan fanbase Song Joong Ki, Ki Aile, seperti dilansir Kpopherald.

Ia melanjutkan pernyataan,"Kami harap dukungan kecil ini bisa membantu anak-anak untuk mendapatkan perawatan terbaik demi kesembuhan mereka. Semoga mereka kembali sehat dan hidup dengan bahagia."

Jumlah donasi 19.850.919 won diambil dari tanggal lahir sang aktor, yakni 19 September 1985. Dana ini rencananya Ini akan digunakan untuk kebutuhan medis, termasuk transplantasi yang biasanya membutuhkan biaya tak sedikit.

Melihat lokasi yang akan digunakan pasangan ini terbilang mewah, kabarnya juga berpengaruh terhadap daftar tamu undangan yang akan hadir di dalamnya. Para bintang di industri hiburan nampaknya akan datang di pesta itu. (Instagram/songjoongkionly)

Ki Aile mulai membuat galangan dana tersebut pada bulan September 2016. Sepanjang setahun itu, fanbase Song Joong Ki sudah tiga kali memberi donasi. Salah satunya saat pemain Descendants of the Sun ini memenangkan penghargaan aktor terbaik di KBS Drama Awards.

Let's block ads! (Why?)


Cukup Sekian Informasi Tentang Donasi Penggemar di Ultah Song Joong Ki untuk Penderita Leukemia

Sekianlah artikel Donasi Penggemar di Ultah Song Joong Ki untuk Penderita Leukemia kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Donasi Penggemar di Ultah Song Joong Ki untuk Penderita Leukemia dengan alamat link https://kejartayang11.blogspot.com/2017/09/donasi-penggemar-di-ultah-song-joong-ki_20.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :