Wanita Mengajak Nikah Duluan? Kenapa Tidak? Nggak Ada yang Salah! | Sinopsis Drama Antv Terbaru
Judul : Wanita Mengajak Nikah Duluan? Kenapa Tidak? Nggak Ada yang Salah! | Sinopsis Drama Antv Terbaru
link : Wanita Mengajak Nikah Duluan? Kenapa Tidak? Nggak Ada yang Salah! | Sinopsis Drama Antv Terbaru
Nah biar kalian nggak salah langkah dalam mengungkapkan keinginan kalian gunakan cara-cara halus ini ya biar hasilnya mulus..
Hal yang Harus Diperhatikan Saat Wanita Mengajak Nikah Duluan
1. Pikir-Pikir
Sebelum memulai aksi kita, yakinkan dulu bahwa dialah calon pendamping kita yang paling tepat dan dia juga menginginkan hubungan ini menuju ke pernikahan. Jika si dia masih sulit diajak ngomong serius tentang masa depan, sebaiknya kita jangan mengangkat topik ini.
2. Latihan
Ngajak nikah duluan, tuh nggak gampang. Deg-degan? Pasti! Tenang, semua bisa berjalan baik asalkan kita pede. Lakukan hal yang bisa menambah rasa pede, misalnya latihan di depan kaca.
3. Tarik Nafas
Biarpun sepele, atur nafas penting banget! Tarik napas perlahan lalu hembuskan. Perasaan yang lebih tenang bikin kita lebih siap mengutarakan keinginan kita dan nggak mendadak mundur di tengah jalan.
Jangan Lakukan Hal Ini!
[caption id="attachment_51101" align="aligncenter" width="590"]
1. Jangan Bertekuk Lutut!
Bertekuk lutut memang romantis, tapi nggak berlaku untuk kita para wanita. Cukup ucapkan maksud kita diiringi dengan senyum manis dan memegang tangannya dengan mesra. Kenapa kita tidak boleh bertekuk lutut pada kekasih kita? Karena hal itu yang akan membuat kita dinilai seperti 'kebelet duluan'. Jadi hati-hati ya jangan sampai malah mempermalukan kita.
2. Jangan Memaksa!
Si dia nggak bereaksi? Nggak usah dipaksa, tunggu sampai dia menyatakan pendapatnnya. Mungkin dia masih kaget dan merasa keduluan. Bilang saja kalau kita menunggu sampai dia siap. Jangan sampai kita memaksa yang nanti akhirnya akan membuat dia merasa risih dengan kita dan malah akibat terburuknya adalah dia bisa saja meninggalkan kita.
Nah sudah baca kan, untuk wanita memang mengajak nikah duluan adalah hal yang tidak mudah, maka dari itu diperlukan mental yang siap dan harus dipikirkan dengan matang agar hasilnya juga bagus.
Cukup Sekian Informasi Tentang Wanita Mengajak Nikah Duluan? Kenapa Tidak? Nggak Ada yang Salah! | Sinopsis Drama Antv Terbaru
Anda sekarang membaca artikel Wanita Mengajak Nikah Duluan? Kenapa Tidak? Nggak Ada yang Salah! | Sinopsis Drama Antv Terbaru dengan alamat link https://kejartayang11.blogspot.com/2017/11/wanita-mengajak-nikah-duluan-kenapa.html