Tipe Traveller Berdasarkan Sifat Zodiak! Kamu Yang Mana Nih? | Sinopsis Drama Antv Terbaru

Tipe Traveller Berdasarkan Sifat Zodiak! Kamu Yang Mana Nih? | Sinopsis Drama Antv Terbaru - Sahabat yang berbahagia, kali ini Kejar Tayang akan memberikan informasi penting , viral dan terupdate dengan judul Tipe Traveller Berdasarkan Sifat Zodiak! Kamu Yang Mana Nih? | Sinopsis Drama Antv Terbaru yang telah kami analisa dan cari persiapkan dengan matang untuk anda baca semua. Semoga imformasi yang kami sajikan mengenai Artikel Sinopsis TV, yang kami tulis ini dapat anda menjadikan kita semua manusia yang berilmu dan barokah bagi semuanya.

Judul : Tipe Traveller Berdasarkan Sifat Zodiak! Kamu Yang Mana Nih? | Sinopsis Drama Antv Terbaru
link : Tipe Traveller Berdasarkan Sifat Zodiak! Kamu Yang Mana Nih? | Sinopsis Drama Antv Terbaru

Kejar Tayang | Sinopsis Drama Antv Terbaru | www.antvklik.com - Siapa sih disini yang nggak suka travelling? Setiap orang rata-rata pasti suka travelling. Tapi memang preferesinya pasti berbeda-beda. Ada yang suka travelling ke pantai, ada yang suka travelling ke gunung, ada yang suka travelling menggunakan koper, atau bahkan ada yang sukanya cuman staycation aja. Ternyata preferensi setiap orang dalam memilih destinasi wisata dipengaruhi oleh sifat zodiak masing-masing nih! Hayo, kamu yang mana?

Tipe Traveller Berdasarkan Sifat Zodiak



  1. Aries. Orang yang berzodiak aries memang ditakdirkan untuk travelling terus. Kamu merupakan orang yang suka dengan tantangan, suka berpetualang dan berkemauan keras. Kamu bisa loh sekali-kali coba travelling ke korea utara, siapa tahu bisa selfie dengan Kim Jong Un!tipe traveller berdasarkan sifat zodiak
  2. Taurus. Taurus ternyata memiliki sifat zodiak yang sangat berhati-hati nih. Mereka nggak suka dengan trip yang diadakan dadakan karena mereka sangat suka merencanakan itinerary untuk travelling. Mereka juga lebih suka travelling ke alam daripada ke perkotaan. Sumba dan Flores bisa menjadi pilihan travelling untuk Taurus nih!
  3. Gemini. Gemini merupakan zodiak yang suka travelling tanpa ribet. Ia akan memilih bagasi yang seringan mungkin karena ia cenderung suka pindah-pindah dari satu destinasi ke destinasi lain. Ia juga suka bertemu dengan traveller lainnya. Hongkong dapat menjadi pilihan yang tepat untuk Gemini.
  • Cancer. Cancer tentu akan memilih travelling bersama keluarga atau teman dekat ke tempat yang dirasa cukup nyaman untuk ke mana-mana. Singapore bisa menjadi pilihan yang tepat untuk Cancer.
  • Leo. Siapa yang nggak tahu kalau traveller Leo sengat suka dengan kemewahan? Bisa dipastikan Leo akan memilih trip ke Amerika Serikat dengan menggunakan first class pada airline kepercayaannya.
  • Virgo. Hampir sama dengan Taurus, Virgo merupakan tipe traveller yang sangat mengkalkulasi apa saja yang harus dilakukan ketika travelling. Jepang sangat cocok nih untuk Virgo karena memiliki banyak tempat wisata.
  • Libra. Traveller dengan zodiak Libra merupakan traveller yang easy-going dan nggak ribet. Baginya yang penting orang yang pergi travelling bersamanya merasa nyaman. Bangkok dapat menjadi salah satu pilihan destinasi Libra nih.
  • Scorpio. Scorpio sangat suka mengunjungi tempat-tempat yang baru karena ia juga suka bertemu dengan traveller lainnya. Scorpio bisa mempertimbangkan untuk travelling ke Aceh nih!
  • Sagitarius. Hal yang paling penting bagi Sagitarius ketika travelling adalah merasakan pengalaman yang belum pernah dirasakan sebelumnya. India bisa menjadi pilihan yang cocok untuk Sagitarius.
  • Capricorn. Hampir sama dengan Leo, traveller capricorn adalah traveller yang pemberani. Mereka suka travelling ke tempat yang ditakuti oleh orang banyak. Kalau di ajak ke Palestina pasti mereka ngacung deh!
  • Aquarius. Traveller aquarius memiliki jiwa sosial yang tinggi. Ketika travelling mereka nggak hanya ingin menyenangkan diri sendiri tapi juga ingin memberikan sesuatu pada lingkungan sekitar. Aquarius pasti seneng banget nih kalau di ajak ke Papua.
  • Pisces. Traveller pisces identik dengan kebebasan. Mereka juga sangat fleksibel dengan itinerary mereka dan nggak suka untuk merencanakannya terlebih dahulu. Pisces bisa coba untuk travelling ke Hawaii nih.

  • Cukup Sekian Informasi Tentang Tipe Traveller Berdasarkan Sifat Zodiak! Kamu Yang Mana Nih? | Sinopsis Drama Antv Terbaru

    Sekianlah artikel Tipe Traveller Berdasarkan Sifat Zodiak! Kamu Yang Mana Nih? | Sinopsis Drama Antv Terbaru kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Tipe Traveller Berdasarkan Sifat Zodiak! Kamu Yang Mana Nih? | Sinopsis Drama Antv Terbaru dengan alamat link https://kejartayang11.blogspot.com/2018/01/tipe-traveller-berdasarkan-sifat-zodiak.html

    Subscribe to receive free email updates:

    Related Posts :