Yuk Intip, Warna Kutek Sesuai Zodiak Yang Wajib Kamu Ketahui! | Sinopsis Drama Antv Terbaru
Judul : Yuk Intip, Warna Kutek Sesuai Zodiak Yang Wajib Kamu Ketahui! | Sinopsis Drama Antv Terbaru
link : Yuk Intip, Warna Kutek Sesuai Zodiak Yang Wajib Kamu Ketahui! | Sinopsis Drama Antv Terbaru
www.an.tv – Menjadi wanita tentu kamu perlu memperhatikan semua bagian tubuh untuk tampil cantik. Bagi kamu yang memiliki passion dalam bidang seni pastinya kamu suka mengubah penampilan mulai dari rambut yang di cat, tangan yang dipakaikan henna, sampai bagian kecil seperti kuku yang dipoleskan macam-macam warna kutek. Ternyata warna-warna kutek tersebut dapat merepresentasikan siapa dirimu sebenarnya, lho. Uniknya menurut ahli warna, Rose Theodora dan colorastrology dari Nail Enamel Studio, Los Angeles mengungkapkan bahwa warna kutek sesuai zodiak dapat menjadi acuan karakteristik seseorang lho. Penasaran warna apa saja yang harus kamu pakai? Berikut warna kutek sesuai zodiak yang wajib kamu ketahui!
1. Warna Kutek Sesuai Zodiak: Aries (21 Maret- 19 April)
Diantara yang lain kamu memang the team leader. Kamu berani mengambil keputusan dan memberikan opini yang meyakinkan orang lain. Selain itu kamu juga wanita tangguh seperti wonder woman. Memakai kutek warna orange, merah, dan ungu dapat mempertegas siapa dirimu.
2. Warna Kutek Sesuai Zodiak: Taurus (20 April-20 Mei)
Banteng memiliki sikap yang keras kepala, sama seperti pemilik zodiak taurus. Namun kamu memiliki kerendahan hati dan kesederhanaan yang patut diacungkan jempol. Oleh karena itu, warna sederhana seperti nude atau hijau muda cocok banget di kuku manismu.
3. Warna Kutek Sesuai Zodiak: Gemini (21 Mei- 20 Juni)
Gemini memiliki banyak kepribadian tersembunyi seperti periang, mandiri, dan memiliki selera tinggi. Ia juga paling tahu apa keinginannya dan berprinsip kuat untuk mencapainya. Warna gelap sangat cocok untuk kepribadian gemini.
4. Warna Kutek Sesuai Zodiak: Cancer (21 Juni-22 Juli)
Cewek cancer dikenal sebagai orang yang peka, natural, feminin, dan tidak suka membuat sensasi. Untuk itu warna putih cocok untuk pribadi yang quite dan selalu waspada pada lingkungan sekitar
The post Yuk Intip, Warna Kutek Sesuai Zodiak Yang Wajib Kamu Ketahui! appeared first on ANTV.
Cukup Sekian Informasi Tentang Yuk Intip, Warna Kutek Sesuai Zodiak Yang Wajib Kamu Ketahui! | Sinopsis Drama Antv Terbaru
Anda sekarang membaca artikel Yuk Intip, Warna Kutek Sesuai Zodiak Yang Wajib Kamu Ketahui! | Sinopsis Drama Antv Terbaru dengan alamat link https://kejartayang11.blogspot.com/2017/08/yuk-intip-warna-kutek-sesuai-zodiak.html